26 September 2024

JMSI Sumbar Dukung Langkah Bawaslu Deklarasi Anti Hoax, Politisasi SARA dan Netralitas Jelang Pilgub 2024


JAKARTA, (GemaMedianet.com) | Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) menggelar Deklarasi Pengawasan Anti Hoax, Politisasi SARA, dan Netralitas ASN menjelang Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Sumbar tahun 2024 di Aula Asrama Haji, Kota Padang, Sumbar, Rabu (25/9/2024).

Menteri PPPA Apresiasi Langkah Kapolri Bentuk Direktorat PPA dan PPO


JAKARTA, (GemaMedianet.com) | Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA), Bintang Puspayoga, mengapresiasi langkah Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo yang membentuk Direktorat Tindak Pidana Perempuan dan Anak (PPA) dan Pidana Perdagangan Orang (PPO) Bareskrim Polri yang dipimpin oleh Brigjen Desy Andriani. Kementerian PPPA sangat menghargai langkah Jenderal Sigit.

25 September 2024

HUT TNI ke-79, Panglima dan Kapolri Duet Hibur Warga




JAKARTA, (GemaMedianet.com) | Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo dan Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto kompak bernyanyi bersama di perhelatan Pesta Rakyat HUT ke-79 TNI di Monas, Jakarta Pusat, Minggu (22/9/2024). 

Cangkul dan Celana Barang Bukti Baru Kepolisian Perdalam Proses Penyidikan



PDGPARIAMAN, (GemaMedianet.com) Pihak kepolisian kembali menemukan dua barang bukti baru dalam pengembangan kasus gadis penjual gorengan di Kayu Tanam Kabupaten Padang Pariaman, Sumatera Barat (Sumbar), Senin (23/9/2024).

Peringatan Hari Pramuka ke-63, Padang Terima Lawatan Pengakap Perak Tengah Malaysia



PADANG, (GemaMedianet.com) Penjabat (Pj) Wali Kota Padang Andree Algamar yang juga Ketua Kwartir Cabang 09 Gerakan Pramuka Kota Padang menerima lawatan Pengakap Perak Tengah Malaysia yang dipimpin Pesuruhjaya Zahari bin Omar. Kunjungan ini dalam rangka silaturahmi dan kerja sama.

KPU Gelar Deklarasi Kampanye Damai Pilkada Bermartabat 2024, Ini Amanat Kapolda Sumbar




PADANG, (GemaMedianet.com) | Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) menggelar Deklarasi Kampanye Damai Pilkada Tahun 2024 bersama pasangan calon (Paslon) gubernur dan wakil gubernur.

24 September 2024

Kompolnas Apresiasi Kinerja Polda Sumbar Tangkap Pembunuh dan Pemerkosa Gadis Penjual Gorengan di Kayu Tanam



JAKARTA, (GemaMedianet.com) | Kompolnas mengapresiasi kinerja Polri atas keberhasilan menangkap Indra Septiarman alias IS (26), pelaku pembunuhan Nia Kurnia Sari (NKS), gadis remaja penjual gorengan di Kayu Tanam Kabupaten Padang Pariaman, Sumatera Barat (Sumbar). 

Mario Syah Johan Apresiasi dan Minta Pelaku Pembunuhan Sadis Gadis Penjual Gorengan Dihukum Berat


PADANG, (GemaMedianet.com) | Tindakan cepat kepolisian dalam pengungkapan kasus pembunuhan dan pemerkosaan Nia Kurnia Sari (NKS), gadis remaja penjual gorengan di Kayu Tanam, Kabupaten Padang Pariaman belum lama ini mendapat banyak dukungan dari masyarakat dan para tokoh.

Ayo Asah Keterampilan di Open Turnamen Bergengsi Piala Hendri Septa Cup I


PADANG, (GemaMedianet.com) Pemuda Gaung Kecamatan Padang Selatan, Kota Padang, Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) mengajak Pecinta Futsal untuk mengasah keterampilan di Open Turnamen Piala Bergilir Hendri Septa Cup I.

PRAKIRAAN CUACA

eqmap

SOLOK SELATAN

Iklan

POLDA SUMBAR

iklan

TwitterFacebookGoogle PlusInstagramRSS FeedEmail

Statistic Views

Iklan

Pengumuman KPU Pesisir Selatan

Terkini

Iklan

FACEBOOK - TWEETER

Iklan

BUMN

Iklan

REMAJA DAN PRESTASI

Iklan

iklan

Blog Archive