
JAKARTA, (GemaMedianet.com) | Anggota Komisi IX DPR RI, Darul Siska secara pribadi mendukung upaya penelitian ganja untuk keperluan medis. Namun, menurut dia, dalam penelitian nanti, Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) perlu mendapat peran lebih dalam konteks riset dan penelitian ganja med...