SIMALUNGUN (GemaMedianet.com) — Akurasi data merupakan bagian sangat penting dalam penanganan dan pencegahan korban kekerasan terhadap perempuan dan anak.
05 April 2021
Riza Falepi Menjawab Aspirasi Tokoh Luak Limopuluah Terkait Eks Kantor Bupati
PAYAKUMBUH (GemaMedianet.com) — Wali Kota Riza Falepi Dt. Rajo Kaampek Suku menyampaikan dirinya sangat memahami dan mengapresiasi banyaknya aspirasi-aspirasi inovatif dari tokoh Luak Limopuluah terkait pemanfaatan eks kantor Bupati yang berada di pusat Kota Payakumbuh ke depan.
04 April 2021
Tasyakuran Warga Silaing Atas dan Pokdarwis di Objek Wisata Batu Limo Diapresiasi
PADANGPANJANG (GemaMedianet.com) — Pemerintah Kota (Pemko) Padang Panjang terus berupaya untuk mengembangkan kawasan wisata yang lahir dari masyarakat seperti objek wisata alam Batu Limo.
Pendataan Keluarga Tahun 2021 Dimulai, Petugas Datangi Keluarga Ketua DPRD Padang Panjang
PADANGPANJANG (GemaMedianet.com) — Warga kota dihimbau memberikan data yang benar, akurat dan lengkap kepada kader/petugas pendata Pendataan Keluarga Tahun 2021 (PK21).
Kapolri Bersyukur Puncak Perayaan Paskah di Seluruh Wilayah Berjalan Lancar dan Aman
JAKARTA (GemaMedianet.com) — Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia (Kapolri) Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo bersyukur puncak perayaan Paskah di Indonesia berlangsung lancar dan aman.
Kapolri Roadshow ke Sejumlah Gereja di Jakarta, Pastikan Keamanan Minggu Paskah
JAKARTA (GemaMedianet.com) — Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia (Kapolri) Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo mengunjungi (roadshow) sejumlah gereja jelang Minggu Paskah di wilayah DKI Jakarta malam ini, Sabtu (3/4/2021).
03 April 2021
Kunker ke NTT, Kapolri Saksikan Langsung Donor Plasma Konvalesen
KUPANG (GemaMedianet.com) — Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo melakukan tinjauan vaksinasi di Polda Nusa Tenggara Timur (NTT), sekaligus menyaksikan langsung Donor Plasma Konvalesen anggota Polri Penyintas COVID-19 dalam rangkaian kunjungan kerjanya (kunker) ke NTT.