MENTAWAI, (GemaMedianet.com) — Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Kepulauan Mentawai, Lahmuddin Siregar mengingatkan masyarakat untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap bahaya Virus Corona Disease 2019 (Covid-19) dengan melakukan monitoring dan karantina mandiri.
30 March 2020
Pemprov Sumut Distribusikan Ribuan APD dan Alat Rapid Test Percepatan Penanganan Covid-19
MEDAN, (GemaMedianet.com) — Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) telah mendistribusikan ribuan Alat Pelindung Diri (APD) dan alat rapid test Covid-19 ke kabupaten/kota se-Sumut. Diharapkan APD dan alat rapid test mampu mempercepat penanganan penyebaran dan pengendalian Covid-19 di Sumut.
Ketua MUI Pasaman : Himbauan Kapolsek Lubuk Sikaping Tidak Salah
PASAMAN, (GemaMedianet.com) — Manakala Virus Corona atau COVID-19 yang masih jadi masalah kesehatan terbesar di dunia, hingga di beberapa negara mengambil langkah waspada dengan meniadakan Shalat Jumat, berdampak pada penurunan jumlah jamaah masjid di sejumlah daerah termasuk Lubuk Sikaping, Kabupaten Pasaman.
29 March 2020
ODP di Padang Bakal Dikarantinakan
PADANG, (GemaMedianet.com) — Wali Kota Padang H.Mahyeldi akan mengkarantinakan mereka yang terkategori Orang Dalam Pemantauan (ODP) Covid-19.
Cegah Covid-19, Bupati dan Wabup Mentawai Tinjau Pemeriksaan Penumpang Dermaga Tuapejat
Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Kepulauan Mentawai, Lahmuddin Siregar (Biru) Bersama Bupati dan Wabup Mentawai, Serta Tim Gugus Tugas |
MENTAWAI, (GemaMedianet.com) — Dalam rangka meningkatkan kewaspadaan untuk mencegah penularan penyakit yang disebabkan Virus Corona Disease (Covid-19), Bupati Kepulauan Mentawai Yudas Sabaggalet dan Wakil Bupati Kortanius Sabeleake bersama Tim Gugus Tugas meninjau pemeriksaan penumpang di Dermaga Tuapejat, Jum'at (27/3/2020).