03 July 2019
02 July 2019
Putra-putri Mapattunggul Ikuti Kursus Menjahit dan Bengkel di Padang Panjang dan Lubuk Alung
PASAMAN, (GemaMedianet.com) — Sebanyak 14 orang putra dan putri Kecamatan Mapattunggul Kabupaten Pasaman mengikuti kursus di Panti Sosial Bina Remaja Padang Panjang dan Lubuk Alung, Sumatera Barat selama enam bulan kedepan secara gratis.
Fraksi di DPRD Sumbar Minta Pemprov Kembangkan Koperasi Sebagai Unsur Penunjang Perekonomian Masyarakat
PADANG, (GemaMedianet.com) — Sejumlah fraksi di Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) meminta Pemerintah Provinsi (Permprov) segera melakukan langkah inventarisir terhadap koperasi yang aktif dan tidak aktif. Selain itu Pemprov juga mesti memiliki program strategis agar koperasi bisa berjalan dan menjadi poros serta penunjang perekonomian masyarakat sebagaimana amanat UUD 1945.
01 July 2019
Nilai Tukar Petani Sumatera Barat Juni 2019 Tercatat 93,47, Inflasi di Perdesaan 1,81 Persen
PADANG, (GemaMedianet.com) — Nilai Tukar Petani (NTP) Sumatera Barat bulan Juni 2019 tercatat sebesar 93,47 atau turun 1,94 persen dibanding bulan sebelumnya yang tercatat sebesar 95,32 (Mei 2019). lndeks harga yang diterima petani (lt) mengalami penurunan sebesar 0,54 persen dan Indeks harga yang dibayar petani (lb) mengalami peningkatan sebesar 1,43 persen.
Juni 2019, Padang Alami Inflasi 1,07 Persen, Dipicu Kenaikan Indeks Semua Kelompok Pengeluaran
PADANG, (GemaMedianet.com) — Pada bulan Juni 2019 Kota Padang, Sumatera Barat mengalami inflasi sebesar 1,07 persen. Inflasi itu terjadi karena adanya kenaikan indeks pada semua kelompok pengeluaran.
Bupati Letakkan Batu Pertama Pembangunan Sentra IKM Tarusan Senilai Rp.32,5 Miliar
PESSEL, (GemaMedianet.com) — Bupati Pesisir Selatan (Pessel) H.Hendrajoni, SH, MH., melakukan peletakan batu pertama pembangunan Sentra Industri Kecil Menengah (IKM) Pengolahan Hasil Perikanan di Nagari Carocok Anau, Kecamatan Koto XI Tarusan, Senin (1/7/2019).