PADANG, (GemaMedianet.com) — Iven sport tourism Tour De Singkarak yang dihelat sejak Minggu lalu, memasuki hari keempat pada Rabu (7/11/2018). Pada Etape IV yang mengambil rute Kota Padang - Kabupaten Agam, Sumatera Barat, dengan total panjang lintasan 144 kilometer ini, hanya diikuti sebanyak 92 pebalap.
07 November 2018
92 Pebalap TdS Jajal Rute "Terekstrim" di Etape IV Padang - Agam
PADANG, (GemaMedianet.com) — Iven sport tourism Tour De Singkarak yang dihelat sejak Minggu lalu, memasuki hari keempat pada Rabu (7/11/2018). Pada Etape IV yang mengambil rute Kota Padang - Kabupaten Agam, Sumatera Barat, dengan total panjang lintasan 144 kilometer ini, hanya diikuti sebanyak 92 pebalap.
06 November 2018
Tiga Terdakwa Pembakar dan Pembawa "Bendera Tauhid" Dihukum Penjara 10 Hari
GARUT, (GemaMedianet.com) — Majelis hakim Pengadilan Negeri Garut, Jawa Barat dalam amar putusannya menjatuhkan vonis pidana penjara selama 10 hari, terhadap tiga terdakwa pembawa bendera dan pembakar bendera bertuliskan kalimat tauhid saat peringatan Hari Santri Nasional di Limbangan, Garut, 22 Oktober 2018 silam.