21 August 2019
Padang dan Kota Toyohashi Jalin Kerjasama Peningkatan Layanan Penyediaan Air Bersih
PADANG, (GemaMedianet.com) — Pemerintah Kota Padang dan Pemerintah Kota Toyohashi Jepang, sepakat menjalin kerjasama peningkatan layanan penyediaan air bersih di Kota Padang.
20 August 2019
Komisi V DPRD Sumbar Hearing-kan "Halal Tourism" dan Isu Strategis Lainnya Dalam Perubahan RIPK 2014-2025
PADANG, (GemaMedianet.com) — Pariwisata Halal (Halal tourism), Geopark Tourism, Digital Tourism, dan Experience Tourism merupakan beberapa isu-isu strategis dan situasi berkembang dewasa ini yang penting untuk diakomodir dalam Perubahan Rencana Induk Pembangunan Kepariwisataan (RIPK) Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) Tahun 2014-2025.