PADANG, (GemaMedianet.com) l Kepala Kepolisian Daerah Sumatera Barat (Kapolda Sumbar) Irjen Pol Dr. Drs. Gatot Tri Suryanta, M.Si, CSFA memimpin upacara Serah Terima Jabatan (Sertijab) beberapa Pejabat Utama Polda Sumbar di lantai empat Mapolda Sumbar, Rabu (19/3/2025).
19 March 2025
BGN Apresiasi Polri Bangun SPPG, Sebut Kualitasnya Penuhi Empat Standar Utama
JAKARTA, (GemaMedianet.com) l Kepala Badan Gizi Nasional (BGN), Dadan Hindayana, mengapresiasi langkah Polri dalam membangun Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) guna mendukung program Makan Bergizi Gratis (MBG). Menurutnya, fasilitas SPPG Polri, seperti yang telah dibangun di Pejaten, Jakarta Selatan, memiliki standar dan fasilitas yang sangat baik.
Gerak Nyata Wujudkan Asta Cita, 20 SPPG Polri Siap Distribusikan MBG
JAKARTA, (GemaMedianet.com) l Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo bersama Menteri Pendidikan Dasar Menengah Abdul Mu’ti, Kepala Badan Gizi Nasional Dadan Hindayana, dan Ketua Yayasan Kemala Bhayangkari Ny. Juliati Sigit Prabowo, meresmikan 20 Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG).
18 March 2025
Polri Berduka, Kapolsek dan Dua Anggota Gugur Saat Bertugas di Way Kanan
JAKARTA, (GemaMedianet.com) l Kepolisian Republik Indonesia (Polri) berduka atas gugurnya tiga personel terbaik dalam menjalankan tugas dengan sebaik-baiknya sebagai abdi masyarakat.
Satgas Ops Damai Cartenz-2025 Hadiri Peletakan Batu Pertama Pembangunan Masjid di Oksibil
OKSIBIL, (GemaMedianet.com) l Dalam upaya mendukung keamanan dan kenyamanan masyarakat, Satgas Operasi Damai Cartenz-2025 melaksanakan pengamanan kegiatan peletakan batu pertama pembangunan Masjid di Distrik Oksibil, Kabupaten Pegunungan Bintang, Sabtu, (15/3/2025).
Satgas Operasi Damai Cartenz-2025 Hadiri Peletakan Batu Pertama Pembangunan Masjid di Oksibil
OKSIBIL, (GemaMedianet.com) l Pegunungan Bintang – Dalam upaya mendukung keamanan dan kenyamanan masyarakat, Satgas Operasi Damai Cartenz-2025 melaksanakan pengamanan kegiatan peletakan batu pertama pembangunan Masjid di Distrik Oksibil, Kabupaten Pegunungan Bintang, Sabtu (15/3/2025).
Tindak Lanjut Kasus AKBP FWLS : Dari Sidang Kode Etik Berlanjut ke Proses Pidana dan Banding
JAKARTA, (GemaMedianet.com) l Divisi Propam Polri, pada hari ini, Senin 17 Maret 2025, telah menyelesaikan Sidang Kode Etik Profesi Polri terhadap AKBP FWLS, mantan Kapolres Ngada yang terlibat dalam kasus pelanggaran serius. Sidang berlangsung dari pukul 10.30 hingga 17.45 WIB di Ruang Sidang Divpropam Polri, Gedung TNCC Mabes Polri.