JAKARTA, (GemaMedianet.com) | Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) berkomitmen untuk ikut mendorong transformasi pertumbuhan perekonomian Indonesia. Hal itu salah satunya adalah memastikan stabilitas ketahanan pangan nasional.
04 April 2022
Kapolri Ajak Sambut Ramadhan dengan Penuh Syukur dan Senantiasa Sebar Kebaikan
JAKARTA, (GemaMedianet.com) | Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia (Kapolri) Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengucapkan selamat memasuki bulan Ramadan bagi umat Islam di seluruh Indonesia.
Wako Hendri Septa Ingatkan Keutamaan Beristighfar
PADANG, (GemaMedianet.com) | Setiap insan pada hakikatnya selalu dihadapkan pada berbagai permasalahan, mulai dari masalah kecil hingga masalah besar. Namun Allah SWT telah memberikan jalan keluar dari setiap permasalahan tersebut.
03 April 2022
PAM Balimau, Wako Hendri Septa Ajak Sambut Ramadhan Dengan Kegiatan Positif
PADANG, (GemaMedianet.com) | Meski tidak dibenarkan, Tradisi "Balimau" yang masih kerap dilakukan warga Kota Padang di H-1 Ramadhan tetap perlu menjadi perhatian, terutama di masa pandemi COVID-19 yang masih mewabah dan belum berakhir hingga saat ini.
Tradisi Balimau, Dahulu dan Kini
(GemaMedianet.com) | Hampir setiap tahun, Balimau masih menjadi sebuah tradisi di tengah masyarakat Minangkabau dalam menyambut datangnya Bulan Suci Ramadhan.
Benny Utama Malam Perdana Ramadhan di Mesjid Agung Al-Muttaqin Pasaman
PASAMAN, (GemaMedianet.com) | Bupati Pasaman H.Benny Utama ingatkan masyarakat untuk selalu bersyukur akan karunia dan keberkahan yang diberikan oleh Allah SWT, apalagi tahun ini, masyarakat sudah bisa melaksanakan kegiatan ibadah di bulan suci Ramadhan secara bersama, setelah 2 tahun lebih didera pandemi COVID-19.
Hendri Septa Luncurkan Program "Kamis Berseri"
PADANG, (GemaMedianet.com) | Wali Kota (Wako) Padang Hendri Septa terus berupaya mewujudkan kinerja Pemerintah Kota (Pemko) Padang yang lebih prima dan semakin baik lagi ke depannya.