SIJUNJUNG (GemaMedianet.com) | Pada peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) ke-76 tahun 2021, Kepolisian Resort (Polres) Sijunjung mendapatkan kado terindah. Pasalnya, Kapolres Sijunjung, Kasat Reskrim bersama anggotanya mendapatkan penghargaan dari Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sijunjung.
19 August 2021
Ratusan WBP Lapas Padang Jalani Tes Urine, Ini Target Kalapas
Seratusan Warga Nagari Sungai Pinang Dapatkan Layanan Vaksinasi Polda Sumbar
Kapolri Sebut Pandemi COVID-19 Bisa Dilalui Kalau Kita Bersatu !
JAKARTA (GemaMedianet.com) | Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto bersama Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo, dan Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin menghadiri kegiatan "Malam Apresiasi Relawan Vaksinasi Merdeka" di Polda Metro Jaya, Selasa (17/8/2021).
18 August 2021
Peringati HUT RI ke-76, Polda Sumbar dan Lanud Sutan Syahrir Kibarkan Bendera di Langit Kota Padang
KUPA-PPAS-P APBD-P Kota Payakumbuh Ditandatangani
PAYAKUMBUH (GemaMedianet.com) | Melalui Rapat Paripurna, Rabu (18/8/2021), di Ruang Rapat Utama DPRD Kota Payakumbuh, KUPA-PPAS-P APBD-P Kota Payakumbuh Tahun Anggaran 2021 disepakati antara Wali Kota Payakumbuh, diwakili Sekda Rida Ananda dengan DPRD Kota Payakumbuh yang ditandatangani Ketua, Hamdi Agus, ST, Wakil Ketua, Wulan Denura, S.ST, dan Wakil Ketua, Armen Faindal, SH, serta dihadiri anggota DPRD Kota Payakumbuh dan sejumlah pejabat dari Pemko Payakumbuh.
Jalan Inspeksi Batang Agam Dari Jembatan Hasanuddin Hingga Lundang Mulai Dibangun, Saat Ini Pembukaan Lahan
PAYAKUMBUH (GemaMedianet.com) | Wajah kawasan Sungai Batang Agam kian dipercantik, akses jalan pun dibuka di sisi kiri dan kanannya, kepiawaian Wali Kota Riza Falepi dalam membangun infrastruktur di Kota Payakumbuh ini diharapkan dapat menjadi pusat pertumbuhan ekonomi baru.