PAYAKUMBUH, (GemaMedianet.com) | Dalam rangka gebyar Vaksinasi COVID-19 di Kota Payakumbuh, sebanyak 75 pedagang pasar tradisional Ibuh di Kota Payakumbuh disuntik vaksin COVID-19. Vaksinasi ini digelar di kantor Bidang Pengelolaan Pasar Dinas Koperasi dan UKM, Senin (5/7/2021).
05 July 2021
Para Wakil Rakyat Dengar Pendapat Wali Kota Terkait 3 Ranperda Usulan DPRD
PAYAKUMBUH, (GemaMedianet.com) | Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Payakumbuh mendengarkan pendapat wali kota atas tiga Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Inisiatif DPRD dalam rapat paripurna di kantor DPRD, Senin (5/7/2021).
04 July 2021
Bupati Pasaman Lantik 25 Pj Wali Nagari Persiapan
PASAMAN, (GemaMedianet.com) | Bupati Pasaman Benny Utama melantik 25 penjabat (pj) wali nagari persiapan, Kamis (1/7/2021) kemarin.
Bupati Pasaman Buka Musda GOW Ke-X Tahun 2021
PASAMAN, (GemaMedianet.com) | Bupati Pasaman Benny Utama diwakili Sekretaris Daerah Kabupaten (Sekdakab) Pasaman Mara Ondak membuka secara resmi Musyawarah Daerah (Musda ) Gabungan Organisasi Wanita (GOW) yang ke-X tahun 2021, yang bertempat di Aula lantai III kantor Bupati Pasaman, Jumat (2/7/2021) kemarin.
DPP GMNI Puji Ketegasan Bupati Pasaman Wajibkan PNS dan Tenaga Kontrak Vaksinasi COVID-19
PASAMAN, (GemaMedianet.com) | Organisasi perkumpulan eks aktivis, Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) melalui Dewan Pimpinan Pusat (DPP), memuji langkah Pemerintah Kabupaten Pasaman melalui sikap tegas Bupati Pasaman dalam melaksanakan program vaksinasi COVID-19 yang hingga kini terus berjalan di daerah.
Pasca Dilantik, Pengda JMSI Maluku Rakerda I di Pantai Natsepa
AMBON, (GemaMedianet.com) | Pengurus Daerah (Pengda) Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) Maluku menggelar Rapat Kerja Daerah (Rakerda) I Tahun 2021 di Pantai Wisata Natsepa, Ambon, Ahad (4/7/2021).