16 May 2019
15 May 2019
14 May 2019
Mahyeldi-Hendri Septa Gelar Buka Bersama Sekaligus Syukuran di Masjid Nurul Iman
PADANG, (GemaMedianet.com) — Setelah dilantik menjadi Walikota dan Wakil Walikota Padang periode 2019-2024, Mahyeldi-Hendri Septa menggelar buka bersama sekaligus syukuran di Masjid Nurul Iman, Senin (13/5/2019).