
(GemaMedianet.com) - Umar Bin Khattab, kaum muslim mengenalnya sebagai salah seorang sahabat dekat Rasulullah Muhammad Shallaahu Alaihi Wassalaam. Salah seorang Al-Khulafa’ ar-Rasyidun, para pemimpin terbaik selain Abu Bakar, Ali Bin Abi Thalib dan Utsman Bin Affa...