PESSEL, (GemaMedianet.com) I Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Kecamatan IV Jurai Kabupaten Pesisir Selatan, Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) secara resmi mengumumkan nama-nama calon Anggota Pengawas TPS lulus administrasi.
10 January 2024
Penggunaan Knalpot Bising/Brong Resmi Dilarang di Wilayah Hukum Polda Sumbar
PADANG, (GemaMedianet.com) I Kepolisian Daerah (Polda) Sumatera Barat (Sumbar) mengeluarkan larangan penggunaan knalpot tidak sesuai spesifikasi teknis (bising/brong) di wilayah hukum Polda Sumbar.