16 Maret 2023

Seleksi Pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Sumbar Menyisakan Nama-nama Tiga Besar Calon



PADANG (GemaMedianet.com| Panitia Seleksi Pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Pemerintah Provinsi Sumatera Barat (Pemprov Sumbar) berhasil menyelesaikan tugasnya menyeleksi para pejabat yang akan mengisi jabatan di tiga dinas dan satu biro.

Seperti diketahui, Pemprov Sumbar mengadakan lelang jabatan untuk tiga dinas dan satu biro. Ketiga dinas tersebut yaitu Dinas Perkebunan Tanaman Pangan dan Holtikultura, Dinas Koperasi Usaha Kecil Menengah, Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan, serta Biro Administrasi Pembangunan.

Dari hasil seleksi itu berikut tiga besar nama-nama calon pejabat esselon II tersebut.

1. Kepala Biro Administrasi Pembangunan

1. Ir, Kuartini Deti Putri, M.Si
Sekretaris Bappeda Prov Sumbar

2. Marten Yunus, S.Kom, M.Eng
Sekretaris Dinas Perhubungan Prov Sumbar

3. Drs, Youlius Honesti, M.Si
Kabag Pengendalian Administrasi Pelaksanaan

Pembangunan Wilayah Biro Adpim Setda Prov Sumbar

2. Kepala Dinas Peternakan dan Keswan

1. Jefrizal S.Pt, MT
Asisten Perekonomian dan Pembangunan Kota Solok

2. drh, M.Kamil M.P
Kabid Kesehatan Hewan dan Kesehatan masyarakat Veteriner Dinas Peternakan Sumbar

3. Sukarli S.Pt, M.Si
Sekretaris Dinas Peternakan dan Keswan Prov Sumbar.

3. Kepala Dinas Perkebunan, Tanaman Pangan dan Holtikultura

1. Ade Nafrita Anas SP, MP
Kadis Pangan dan Pertanian Kota Padang Panjang

2. Febrina Tri Susila Putri SP, M.Si
Kabid Tanaman Pangan Dinas Perkebunan Tanaman Pangan dan Holtikultura Sumbar

3. Dr, Ferdinal Asmin S.TP, M.P
Sekretaris Dinas Perkebunan Tanaman Pangan dan Holtikultura Prov Sumbar

4. Kepala Dinas Koperasi Usaha Kecil Menengah

1. Dina Febriyanti, SE, M.Si
Kabid Pengembangan Kompetensi Jabatan Fungsional BPSDM Prov Sumbar

2. Ir, Edi Dharma Syafni, M.Si
Sekretaris Kepala Dinas Koperasi UKM Prov Sumbar

3. Endrizal, SE, M.Si
Kalaksa BPBD Kota Padang

Selanjutnya peserta yang lolos akan mengikuti tes kesehatan di Rumah Sakit Jiwa HB Sa'anin Ulu Gadut Padang, Jumat (17/3/2023)

(em)

0 comments:

Posting Komentar

PRAKIRAAN CUACA

eqmap

SOLOK SELATAN

Iklan

POLDA SUMBAR

iklan

TwitterFacebookGoogle PlusInstagramRSS FeedEmail

Statistic Views

Iklan KPU Pesisir Selatan

iklan

Terkini

Iklan

FACEBOOK - TWEETER

Iklan

BUMN

Iklan

REMAJA DAN PRESTASI

Iklan

iklan

Arsip Blog