08 Februari 2021

Gubernur Edy Rahmayadi Apresiasi Peningkatan Kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan Sumbagut


MEDAN (GemaMedianet.com)  Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi mengapresiasi upaya peningkatan peserta jaminan sosial tenaga kerja (Jamsostek) oleh Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan Wilayah Sumbagut hingga 1,8 Juta di 2021. 

Menko Marves dan Edy Rahmayadi Bahas Pelabuhan Kuala Tanjung, Ganti Rugi Lahan Segera Dituntaskan


MEDAN (GemaMedianet.com) – Persoalan pembebasan lahan untuk pembangunan Pelabuhan Kualatanjung mulai memperlihatkan titik terang. Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi meminta agar masalah ini segera diselesaikan agar proyek strategis nasional bisa berjalan dengan baik. 

Personel Polsek Padang Selatan dan Polresta Padang Berpartisipasi di Hari Ketiga "Minggu Donor Darah" HBT



PADANG (GemaMedianet.com) – Hingga hari ketiga kegiatan "Minggu Donor Darah" yang diselenggarakan Himpunan Bersatu Teguh (HBT) bekerjasama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) dan Polresta Padang, antusias masyarakat untuk mendonorkan darahnya untuk kemanusiaan terus meningkat. 

Diguyur hujan Lebat, Wakil Wali Kota Buka Liga Payakumbuh U-35


PAYAKUMBUH (GemaMedianet.com)   Wakil Wali Kota Payakumbuh Erwin Yunaz membuka secara resmi pertandingan Liga U-35 se Kota Payakumbuh di Lapangan Gasper Perambahan Kecamatan Lamposi Tigo Nagori, Senin (8/2/2021).Meski diguyur hujan Lebat, tidak menggoyahkan semangat dalam kegiatan tersebut. Dalam sambutannya Erwin mengatakan selain untuk menjaga kebugaran tubuh, olah raga juga dapat mempererat silaturahmi, sehingga dapat mengembalikan kejayaan sepak bola di Kota Payakumbuh. 

Musrenbang Kecamatan Latina, Batang Pulau Dan Batang Lamposi Butuh Di Normalisasi


PAYAKUMBUH (GemaMedianet.com)  Wakil Wali Kota Erwin Yunaz membuka Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) 2022 Kecamatan Lamposi Tigo Nagori (Latina) bertema "Dengan Semangat Musrenbang, Kita Wujudkan Pemantapan Pemulihan Sosial, Ekonomi, dan Peningkatan Daya Saing Daerah Dalam Suasana COVID-19 Untuk Pertumbuhan Berkualitas" yang digelar di aula kantor camat setempat, Senin (8/2/2021). 

Bank Nagari Serahkan 10 Unit Wastafel Untuk Pemko Payakumbuh.


PAYAKUMBUH (GemaMedianet.com)  Wali Kota Payakumbuh Riza Falepi menerima bantuan Corporate Social Responsibility (CSR) sebanyak 10 unit wastafel portable dari Kepala Cabang Bank Nagari Payakumbuh Havid Dauli. Penyerahan bantuan dilaksanakan di Kantor Camat Payakumbuh Barat, Senin (8/2/2021).

Menpora dan Kapolri Bahas Kegiatan Olahraga Bisa Terlaksana di Saat Pandemi


JAKARTA (GemaMedianet.com)  Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Zainudin Amali menyambangi Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo di Mabes Polri, Jakarta. Dalam pertemuan itu, Menpora bersama Kapolri membahas bagaimana kegiatan-kegiatan olahraga dan yang bersifat kepemudaan tetap bisa terselenggara di tengah pandemi COVID-19 saat ini. 

Kejurda Menembak Piala Kapolda Sumbar 2021 Resmi Ditutup, Limapuluh Kota Pemuncak


PADANG (GemaMedianet.com)  Kejuaraan Daerah (Kejurda) menembak Piala Kapolda Sumbar Tahun 2021 resmi ditutup. Penutupan tersebut dilakukan oleh Wakapolda Sumbar Brigjen Pol Edi Mardianto, S.Ik, M.Si, di SPN Polda Sumbar, Minggu (7/2/2021). 

PRAKIRAAN CUACA

eqmap

SOLOK SELATAN

Iklan

POLDA SUMBAR

iklan

TwitterFacebookGoogle PlusInstagramRSS FeedEmail

Statistic Views

Pasang Iklan Anda Di Sini

   

iklan

Terkini

Iklan

FACEBOOK - TWEETER

Iklan

BUMN

Iklan

REMAJA DAN PRESTASI

Iklan

iklan

Arsip Blog