PESSEL, (GemaMedianet.com) —Sebanyak
255 Kepala Sekolah Dasar (SD) dan Pengawas TK/SD se Pesisir Selatan (Pessel) dilantik Bupati Hendrajoni di GOR Zaini Zen Painan, Rabu (21/12/2016) pagi.
21 December 2016
Wako Padang : Tiang Listrik "Nakal" di Mata Air Harus Dibongkar
PADANG—Walikota Padang H.
Mahyeldi Ansyarullah Dt Marajo menemukan tiang listrik "nakal",
Selasa (20/12) sore. Tiang listrik tersebut berada di pinggir jalan Sutan
Syahrir, Mata Air, Kecamatan Padang Selatan.